Kali ini kita akan membahas tentang cara bagaimana membedakan jantan atau betina ikan marble / molly, di bawah ini akan saya jelas kan secara mudah dan praktis beserta contoh gambar seperti berikut
Untuk pengetahuan cara membedakan jenis kelamin jantan atau betina ikan molly marble, mungkin anda juga penasaran dengan bagai mana caranya membudidayakan ikan lucu ini bukan??
dibawah ini akan saya bahas tentang bagaimana caranya mengembang biakan ikan ini baca juga disini
betina : untuk ikan betina bentuk tubuh relatit besar dan mengembung seperti balon,dan di bagian bawah belakang mempunyai sirip halus
contoh seperti di dibawah ini
jantan: untuk ikan jantan bentuk tubuhnya agak kecil atau ramping dan memiliki gonopodium (berupa tonjolan di belakang sirip perut)
-
contoh seperti di bawah
Untuk pengetahuan cara membedakan jenis kelamin jantan atau betina ikan molly marble, mungkin anda juga penasaran dengan bagai mana caranya membudidayakan ikan lucu ini bukan??
dibawah ini akan saya bahas tentang bagaimana caranya mengembang biakan ikan ini baca juga disini